SCORE.CO.ID – Li-Ning China Master 2024 segera dimulai, Selasa (19/11/2024) hingga Minggu (24/11/2024). Indonesia membawa 12 kontigen, termasuk Tunggal Putri.
Turnamen super 750 yang berlangsung di Shenzhen Arena, China, punya hadiah dengan total sebesar 1.150.000 USD atau sekitar Rp17 miliar yang dibagi oleh lima kategori.
Berikut Daftar Hadiah Li-Ning China Master 2024:
- Babak 32 besar: Tunggal: US$1.200 (setara Rp18 juta) Ganda: US$1.150 (Rp17,7)
- Babak 16 besar: Tunggal: US$3.450 (Rp53,2 juta) Ganda: US$3.737,50 (Rp57,7)
- Perempat final: Tunggal: US$6.325 (Rp97,6 juta) Ganda: US$7.187,50 (Rp111 juta)
- Semifinal: Tunggal: US$16.100 (Rp248,6 juta) Ganda: US$16.100 (Rp248,6 juta)
- Runner up: Tunggal: US$39.100 (Rp603,9 juta) Ganda: US$40.250 (Rp621,6 juta)
- Juara Tunggal: US$80.500 (Rp1,2 miliar) Ganda: US$85.100 (Rp1,3 miliar)
Hadiah Poin Li-Ning China Master 2024
Karena ini adalah super 750 jadi poin yang diterima kategori level 3 dimana pemenang meraih 11.000 poin, sementara runner up meraih 9.350 poin.
Bila atlet Indonesia kalah dari awal, atau kalah di babak 32 besar maka hanya meraih 2.660 poin.
Kontigen Indonesia
Turnamen yang berlangsung mulai dari 19 hingga 24 November 2024, PBSI mengirim seluruh kategori untuk diikuti. Tetapi Dejan/Gloria bukan termasuk atlet padepokan ijo, jadi ganda campuran tidak diikutsertakan dalam atlet PBSI.
Tunggal Putra:
- Chico Aura DWI WARDOYO
- Jonatan CHRISTIE
- Anthony Sinisuka GINTING
Tunggal Putri:
Gregoria Mariska TUNJUNG
Ganda Putra:
- Sabar Karyaman GUTAMA/Moh Reza Pahlevi ISFAHANI
- Mohammad AHSAN/Hendra SETIAWAN
- Muhammad Shohibul FIKRI/Daniel MARTHIN
- Leo Rolly CARNANDO/Bagas MAULANA
- Fajar ALFIAN/Muhammad Rian ARDIANTO
Ganda Putri:
- Lanny Tria MAYASARI/Siti Fadia Silva RAMADHANTI
- Febriana Dwipuji KUSUMA/Amallia Cahaya PRATIWI
Ganda Campuran:
Dejan FERDINANSYAH/Gloria Emanuelle WIDJAJA
Drawing Babak 32 Besar Atlet Indonesia, 19 November 2024
( Tunggal Putra )
- Jonathan Christie vs Lin Chun-Yi
- Chico Wardoyo vs Li-Shi Feng
- Ginting vs Hong We Yang
( Tunggal Putri )
Gregoria Mariska vs P. Chocuwong
( Ganda Putra )
- Sabar/Reza vs Ahsan/Hendra
- Daniel/Fikri vs Chia/Soo Woh Yik
- Leo/Bagas vs Fajar/Rian
( Ganda Putri )
Lanny/Fadia vs Febriana/Amalia
( Ganda Campuran )
Dejan/Gloria vs Zhang Han Yue/Yang Jia Yi
Link Live Streaming China Master 2024
Untuk menyaksikan seluruh pertandingan turnamen Super 750 ini kamu bisa menyimpan tautan ini.
Jadwal mulai 19 November 2024 pukul 09.00 WIB hingga selesai.